Sunday, 30 June 2013

mozaik hidup yang baru

Mozaik hidup, satu persatu, perlahan tapi pasti, mulai menunjukkan kepingan kisahnya.
Kisah-kisah mengejutkan, selalu Allah hadiahkan dalam perjalanan ini. Seringkali sungguh-sungguh unbelievable. Bersamaan dengan itu selalu aku bertanya, akan ada kejutan apa lagi di depan?

___
Perjalanan pulang dari Padang, Sumatera Barat. Sebentar lagi menginjakkan kaki di tanah sunda. Pengalaman yang menyenangkan. :D


No comments:

Followers